Hubungan antara toleransi dengan kerukunan adalah :
- Kerukunan di dalam masyarakat akan tercipta dan terjaga jika manusia mampu menjaga sikap dan sifat toleransi
- Sifat dan sikap toleransi antar umat manusia dapat menciptakan kerukunan dalam kehidupan manusia
Itulah pembahasan singkat saya tentang hubungan antara toleransi dengan kerukunan. Semoga dapat menambah wawasan kita tentang betapa pentingnya menjaga sikap toleransi dalam kehidupan beragama demi terciptanya kerukunan.
0 Komentar
Gunakan bahasa yang sopan saat berkomentar. Jangan melakukan spam. Komentar anda tidak segera dipublikasikan, melainkan harus menunggu persetujuan terlebih dahulu.
Please comment politely and DO NOT SPAM. Your comment will not be published immediately. It must wait for approval first.